Pengertian Router dan Fungsinya

router

Kecanggihan teknologi dan internet memungkinkan semua pengguna bisa terhubung satu sama lain untuk mengakses informasi dan komunikasi di seluruh penjuru dunia. Router merupakan salah satu komponen penting yang harus ada agar perangkat komputer atau laptop bisa terhubung dengan jaringan internet. Apa pengertian router dan fungsinya? Pengertian Router Router adalah sebuah perangkat keras atau hardware pada … Read more

Banner Wedding dan Pernikahan

Banner Wedding

Deskripsi: Contoh Banner Wedding Mohon Doa Restu dan Ucapan Selamat Datang untuk Acara Resepsi Pernikahan. Banner Pernikahan dengan Desain yang Unik dan Elegan. Sudah menjadi hal wajar jika sebuah resepsi pernikahan digelar dengan mewah agar bisa dikenang sepanjang hidup. Salah satu dekorasi pendukung yang bisa memberikah kesan mewah pada resepsi pernikahan adalah banner wedding. Namun, … Read more

Cara Logout Gmail di HP Android dan iPhone

Cara Mengeluarkan Gmail dari HP Android

Jika kita amati secara seksama, cara logout Gmail di HP, baik itu Samsung, Xiaomi, hingga iPhone sekalipun caranya hampir sama. Perbedaannya hanya terletak pada posisi menu dan juga ikon-ikon atau tampilan pengaturannya saja. Jika Anda sedang bingung mencari cara logout Gmail di HP Oppo dan merk lainnya, silahkan simak artikel ini hingga selesai. Cara Logout … Read more

4 Aplikasi Edit Video Untuk Windows 7 Terbaik dan Ringan

Aplikasi Edit Video Untuk Windows 7

Meski OS Windows sudah upgrade ke versi terbaru, namun nyatanya OS Windows 7 masih nyaman digunakan untuk editing. Salah satunya, digunakan untuk editing video. Ada cukup banyak aplikasi edit video untuk Windows 7 yang ringan saat digunakan. Tanpa berlama-lama, langsung saja kami bahas apa saja aplikasi-aplikasi editing video tersebut, berikut ini. 1. Adobe Premiere Pro … Read more

Cara Menampilkan Ruler di Word Vertikal/Horizontal

Cara Menampilkan Ruler di Word

Hingga saat ini, tidak sedikit orang yang masih merasa kebingungan saat ruler atau penggaris pada dokumen Word menghilang. Padahal, cara menampilkan ruler di Word sangat mudah, dan bahkan dapat dilakukan hanya dalam hitungan detik. Karena fitur tersebut terdapat di salah satu taskbar. Ruler memainkan peran penting dalam menunjang pekerjaan menggunakan aplikasi pengolah kata Microsoft Word. … Read more

Jarak Tempuh Mobil Listrik Berapa? Ini Penjelasannya

Teknologi semakin berkembang, salah satunya sektor transportasi, di mana sudah ada mobil listrik. Mobil listrik mungkin sudah lebih populer sekarang ini, khususnya di Indonesia. Namun, saat pertama kali muncul, banyak yang bertanya dengan jarak tempuh mobil listrik. Dapat dimengerti sebenarnya, karena mereka ingin membandingkan mobil listrik dengan mobil BBM, mana yang lebih cocok, aman dan … Read more

Kategori EV

Swap Motor Listrik: Metode Isi Ulang Ramah Lingkungan dan Murah!

Pengisian daya baterai motor listrik yang memakan waktu lama membuat masyarakat kurang tertarik untuk memanfaatkan kendaraan ini. Namun, permasalahan ini dijawab dengan adanya metode pertukaran baterai atau swap motor listrik. Apa itu metode tukar baterai pada motor listrik? Teknologi Swap Motor Listrik Mengisi daya motor listrik akan memakan waktu yang jauh lebih banyak jika dibandingkan … Read more

Kategori EV

Buruan Ikut Aksi Rekam FF Hadiah 5 Miliar!

Aksi Rekam FF

Aksi Rekam FF – Survivors, siap-siap! Event Aksi Rekam Free Fire hadir untuk menguji kreativitasmu! Mulai dari Senin (16/9/2024) hingga Jumat (20/9/2024), semua pemain dan content creator Free Fire ditantang untuk menunjukkan karya terbaik mereka di YouTube. Hadiah Aksi Rekam FF Hadiah Spektakuler! Total hadiah mencapai Rp5 miliar ditambah dua tiket gratis dan akomodasi untuk … Read more

Microsoft Office Power Point

Pengertian Microsoft Power Point – Laporan pekerjaan sudah menjadi suatu kewajiban bagi pegawai-pegawai yang bekerja di suatu perusahaan. Mereka pasti membutuhkan komputer untuk mengerjakannya dan juga suatu sokongan berupa aplikasi dalam mengerjakan pekerjaan yang berhubungan dengan data dalam komputer. Penyampaian gagasan pastinya tidak mudah jika hanya berdiskusi secara verbal. Kini cara penyampaian gagasan atau sebuah … Read more