Cara Mengaktifkan Shopee PayLater Terbaru Pembeli dan Seller
Shopee PayLater atau SPayLater merupakan fitur dari Shopee yang membuat pembeli bisa kredit atau bayar nanti. Untuk mereka yang masih menunggu gajian tapi sudah butuh banget barangnya, fitur ini amat membantu. Sayangnya, kamu nggak bisa langsung pakai, harus tahu cara mengaktifkan Shopee PayLater dulu. Apabila SPayLater sudah aktif baru bisa memanfaatkan fitur ini sesuai aturan yang berlaku. … Read more